Kamis, 12 September 2013

CARA MENGINSTAL APACHE PADA WINDOWS 7

1. Arahkan browser Anda ke halaman download Apache

2. Scroll ke bawah cari tulisan "Win32 Binary without crypto (no mod_ssl) (MSI Installer)", lalu klik linknya

3. klik dua kali pada instalan .msi yang telah di download, lalu klik run.




4. klik next pada layar pengantar berikutnya.



5. pilih I accept the terms in the license agreement radio button dan klik Next



6.  klik next untuk melanjutkan

7. Isikan localhost pada Network Domain dan Server Name. Dan isikan webmaster@localhost pada Administrator's Email Address lalu pilih next

8. Pilih tipe instalasi "Typical"



9. Pilih letak folder untuk instalasi, kami menyarankan di C:\Apache, kemudian pilih next dan OK




10. Dan letak instalasi sekarang sudah dirubah

11. Klik install untuk memulai instalasi.


12. tunggu proses instalasi selama beberapa menit.

13. klik finish dan sekarang Apache Web Server telah terinstal pada komputer Anda.
14. Untuk mengkonfirmasi apakah server berjalan, klik layanan icon Apache kecil pada notification area
15. Untuk mengetes instalasi, buka browser dan ketikan http://localhost/ pada address bar.
maka akan muncul tulisan "It Works!" jika berhasil.






Tidak ada komentar:

Posting Komentar